Dari: Adi Dzikrullah Kepada: milis beasiswa Dikirim: Kamis, 1 Maret 2012 22:46 Judul: [beasiswa] [OOT] [Mohon Bantuan untuk Download Jurnal JSTOR]
Sebelumnya saya sampaikan terimakasih kepada semua teman-teman milis beasiswa. Sebelumnya perkenalkan, saya Adi Dzikrullah Bahri. melalui email ini saya ingin minta bantuan dari teman-teman milis. Kebetulan saya sedang membutuhkan jurnal yang berjudul “Marxism and Russian Rural Development: Problem of Evidenve, Experience, and Culture.”
Kebetulan itu diterbitkan oleh jstor. Dan di kampus saya kebetulan belum ada langganan dg Jstor. Karena jurnal tersebut berbayar, saya meminta tolong teman-teman yg sedang di luar negeri untuk bs membantu mendownloadkan jurnal yg saya maksud. Karena jurnal tersebut akan saya jadikan konsep note akademic saya.
Mungkin itu saja, terimakasih atas perhatian dan kerjasamanya, terimakasih.
Adi Dzikrullah Bahri | [email protected]| Researcher | Center for Forestry Organization Capacity and Institution Development | Faculty of Forestry – Bogor Agricultural university | Department of Forest Management Building, Faculty of Forestry | Dramaga IPB Bogor 16680, West Java, Indonesia | Tel.: +62 856 8195 462 | www.forcidev.org| [email protected]
Setau saya kalau sudah punya permit a.k.a residence card di Italy, artinya kita bebas ke negara Schengen manapun, dan itu sifatnya multiple entry. Ada temen punya residence permit belanda, kemarin balik ke belanda melalui Jerman. […]
waalaikum salam wr wbcoba kamu bisa cari info beastudi etos di www.etos.or.id atau coba cari info di sekolah kamu tentang bidik misi tapi yang pasti jgn takut tentang biaya karena di universitas banyak sekali beasiswa […]
Dear All members, Saya enang saepuloh mahasiswa Fisika Unpad, mendapatkan kesempatan ke luar negeri untuk melakukan penelitian di waseda university. Tapi mendapat kendala dalam pembelian tiket pesawat PP (Jakarta-Tokyo). Bisakah kawan-kawan memberikan bantuan informasi bantuan […]
Pusat Informasi Universitas Swasta Indonesia | Undira | USI | UPM | USB