Pak Silenite bisa cek hal2 seperti itu di website kedutaan masing-masing negara.. umumnya semua menuliskan minimal deposit yang harus disiapkan jika ingin membawa keluarga.. saya juga pernah tanya ke orang IBEC di jakarta mereka bilang untuk full scholarship awardee (dependantnya tidak dicover scholarship) yang mau bawa istri dan 2 anak balita ke UK paling sedikit ada dana 150 juta di rekening tapi untuk lebih pastinya monggo dicek website masing2 kedutaan dalam hal pengurusan visa dependant.. kalo birokrasi yag paling mudah saya kurang paham juga tapi saya kira semua standar kok ketentuannya dinegara mana pun… Hope that helps..
Salam hangat
Budi Setiawan
Dari: silenite Kepada:[email protected] Dikirim: Sabtu, 21 Januari 2012 15:17 Judul: [beasiswa] [butuh info] Membawa keluarga saat sekolah S2 di eropa
Mohon infonya berapa besarnya rata-rata deposit yang harus kita siapkan bila ingin membawa keluarga selagi sekolah di eropa? dan di negara mana (eropa) yang kira-kira paling mudah birokrasinya bila ingin membawa keluarga? saya berencana untuk ambil master sambil membawa istri, tolong saran dari teman-teman, terimakasih
Pak Mardian,what a brilliant idea!Saya ternyata silap sekali saat searching. Saya merasa punya hubungan cukup baik dengan bos yang asli WNI (warga negara Indoensia heheh), tetapi masih merasa tidak terlalu yakin ybs akan berkenan meneken […]
Hallo milister yang baik hati… Saya Mahshushah, mau tanya adakah beasiswa ke luar negeri untuk jurusan hubungan internasional atau international culture? Soalnya kalo aku browsing di internet, jarang sekali aku menemukan kampus luar negeri […]
Hi Sofie,Kebetulan saya sudah diterima di program S2 di salah satu universitas swedia, online sejak 2010 lalu. waktu itu semuanya masih gratis. saya tidak membayar apapun. tahun ini saya mencoba melamar program lain, bukan online. […]
Pusat Informasi Universitas Swasta Indonesia | Undira | USI | UPM | USB