Artikel

Beasiswa Itu Gampang Diraih Kok…

Beasiswa itu gampang. Wah, kelihatannya enteng sekali mengatakannya. Namun, ini justru menjadi keyakinan Ratnasari Dewi setelah perjalanan panjang meraih beasiswa. Kuncinya, meski sudah berkali-kali menerima penolakan dari berbagai penyelenggara beasiswa, Dewi tak kunjung menyerah. Lulusan […]

No Picture
Beasiswa S2

Beasiswa S2 Orange Tulip di Belanda

Orange Tulip Scholarship adalah program beasiswa bagi mahasiswa Indonesia berprestasi. Institusi pendidikan tinggi Belanda bekerja sama dengan organisasi/perusahaan mendukung mahasiswa Indonesia yang berpotensi tinggi agar dapat melanjutkan studi di Belanda. Beasiswa Orange Tulip Scholarship (OTS) pertama kali diluncurkan […]

No Picture
Beasiswa S2

Beasiswa Endeavour untuk Pascasarjana di Australia

Setiap tahun, pemerintah Australia menganugerahkan beasiswa pascasarjana untuk pelajar internasional. Beasiswa diberikan bagi para mahasiswa S-2 dan S-3 dari berbagai bidang studi yang diambil di perguruan tinggi Australia. Beasiswa meliputi bantuan finansial hingga dua tahun […]

No Picture
Beasiswa S1

Beasiswa Teknik Khusus Wanita

Institut Anita Borg untuk Perempuan dan Teknologi memberikan beasiswa kepada semua mahasiswi yang sedang menekuni teknologi sebagai kajian studinya. Program Google Anita Borg Memorial Scholarship: Asia-Pacific (APAC) ini bertujuan mendorong kaum perempuan untuk mahir dalam komputasi dan […]

No Picture
Beasiswa S2

Beasiswa S-2 Sains di Inggris

 Lloyd’s Register Foundation (LRF) memberikan beasiswa Magister (S-2) dalam bidang Sains dan Teknik di Inggris. LRF adalah yayasan independen yang bergerak dalam bidang pendidikan, pelatihan dan riset. Kajian LRF berfokus pada meningkatkan bidang transportasi, sains, dan […]

No Picture
Beasiswa S2

300 Beasiswa S-2 & S-3 ke Prancis

Tahun ini, Institut Prancis di Indonesia atau  Institut Français d’Indonésie (IFI) memberikan 300 beasiswa bagi pelajar Indonesia yang ingin melanjutkan studi S-2 dan S-3. Program beasiswa gabungan ini didanai oleh berbagai kementerian Republik Indonesia, perusahaan Prancis di […]

No Picture
Beasiswa S2

Kedubes Jepang Buka Pendaftaran Beasiswa

Kedutaan Besar Jepang, mulai 1 April 2013, akan membuka penawaran beasiswa kepada mahasiswa/mahasiswi Indonesia untuk melanjutkan pendidikan di universitas di Jepang sebagai research student pada tahun akademis 2014 (April 2014 – Maret 2015) dalam Program Beasiswa Pemerintah […]

No Picture
Beasiswa S2

Beasiswa Master Bisnis Khusus Cewek di Italy

Salah satu sekolah bisnis di Italia punya program asyik buat cewek-cewek yang mau mengejar gelar master dalam bidang bisnis. Meski bukan beasiswa penuh, dan hanya menanggung setengah dari biaya studi, program beasiswa dari MIB School […]

Artikel

Beberapa Program Beasiswa di Inggris

 Inggris menjadi salah satu negara yang baik hati bagi para pelajar internasional. Melalui berbagai program beasiswa, pemerintah Inggris memberi kesempatan pelajar internasional menempuh studi sarjana dan pascasarjana secara gratis. Jika tertarik untuk bersekolah di Inggris […]

No Picture
Beasiswa S2

Beasiswa S-2 Double Degree Ilmu Lingkungan di Unpad

Universitas Padjadjaran (Unpad) membuka program beasiswa S-2 dalam bidang ilmu lingkungan. Beasiswa pada konsentrasi Manajemen Sumber Daya Alam dan Lingkungan ini merupakan hasil kerjasama dengan Universitas Twente, Belanda. Beasiswa akan diberikan untuk biaya studi, dan […]